LAPORAN AKHIR MODUL 4 - LPF-40dB



1. Jurnal[Kembali]




2. Prinsip Kerja[Kembali]


Untuk menurunkan rumus ACL –nya maka tentukan dahulu tegangan di titik A dan tegangan di titik B. Dimana ACL dibuat menjadi

dan nilai a dibuat menjadi sama dengan satu. Langkah pertama, misalkan memakai op-amp ideal maka Ed=0 sehingga Vo = VB. Gunakan hukum khirchoff arus untuk mencari tegangan di titik A, dimana: 
I3 = I4 

Sehingga 




Sehingga, bagian real dari ACL bernilai 0. Jadi,


Jadi, untuk membuat grafik ACL vs w, lakukan substitusi rumus wc pada rumus ACL menjadi seperti berikut;


Variasi nilai w terhadap nilai wc yang ditunjukkan pada tabel .  Adapun langkah-langkah perancangan LPF -40dB/dec adalah seperti berikut :

5. Pilih Rf=2R , untuk memperkecil efek bias current.


   Tabel  Besarnya ACL terhadap nilai w pada LPF -40 dB

3. Video Percobaan[Kembali]



4. Analisa[Kembali]

Analisa prinsip kerja dari LPF-40Db berdasarkan tegangan input, output, frekuensi cut off, dan gelombang hasil percobaan

Jawab :

a.Tegangan Input (Vin): 

    Tegangan input (Vin) adalah sinyal yang akan di-filter oleh LPF. Sinyal ini terdiri dari berbagai frekuensi, tetapi LPF hanya akan meloloskan sinyal dengan frekuensi rendah untuk melewati.


    b.Tegangan Output (Vout): 

    Tegangan output merupakan sinyal keluaran dari LPF setelah proses penyaringan. Prinsip kerja LPF adalah untuk melewatkan frekuensi rendah dari sinyal input dengan amplitudo yang hampir sama dengan input, sedangkan frekuensi tinggi akan dihilangkan. Yang akan menghasilkan komponen frekuensi rendah yang lebih banyak.


    c. Frekuensi Cutoff (Fc): 

    Frekuensi cutoff (Fc) adalah frekuensi yang respons LPF  mengurangi amplitudo sinyal secara signifikan. Di bawah Fc, sinyal melewati LPF dengan sedikit penurunan amplitudo, sementara di atas Fc, amplitudo sinyal akan mulai turun secara signifikan. Fc adalah parameter yang dapat disesuaikan didalam  LPF dan untuk  menentukan batasan frekuensi sinyal yang akan diloloskan atau dihilangkan oleh LPF.


    d. Gelombang Hasil Percobaan

    Hasil gelombang dari percobaan LPF  menunjukkan bagaimana sinyal input berubah setelah melewati LPF. Pada grafik gelombang hasil percobaan, kita dapat melihat  sinyal input yang memiliki frekuensi di bawah Fc, maka sinyal output akan hampir sama bentuknya dengan input. Namun, jika sinyal input memiliki frekuensi lebih dari Fc, maka sinyal output akan mengalami penurunan amplitudo, sehingga bentuk gelombangnya menjadi landai.


Data Perhitungan






5. Video Penjelasan[Kembali]




6. Download File[Kembali]

Rangkaian LPF-20db download

Video Penjelasan LPF-20db download

Video Percobaan LPF-20db download

Datasheet Resistor download

Datasheet Kapasitor download

Datasheet Op-Amp download

Datasheet Vsine doownload

Datasheet Multimeter download

Datasheet Osiloskop download


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

ELEKTRONIKA

 BAHAN PRESENTASI UNTUK MATA KULIAH  ELEKTRONIKA C Disusun Oleh : Abdul Hadi Aldoreza 2210952008 Dosen Pengampu : Dr. Darwison, M.T JURUSAN ...